28 Arti Mimpi Digigit Ular, Dan Arti Mimpi Tentang Ular Lainnya
28 Arti Mimpi Digigit Ular, Dan Arti Mimpi Tentang Ular Lainnya - Ketika
kta sedang tidur, sering kita mengalami berbagai macam mimpi. Baik itu mimpi
indah maupun mimpi buruk, kadang bisa menjadi bunga tidur. Ternyata, mimpi
ketika tidur itu ada artinya, bukan sekedar mimpi biasa. Bagi beberapa orang
yang meyakininya, arti mimpi bisa bermacam-macam, tergantung apa yang
diimpikan. Contoh sederhana misalnya, arti mimpi bepergian, ada juga arti mimpi
menikah, dan masih ada banyak lagi arti mimpi lainnya.
Arti Mimpi Digigit Ular |
Karena memang mimpi itu bisa bermacam-macam, kadang kita bisa mimpi
dikejar orang gila, bisa juga mimpi mandi. Nah, masing mimpi tersebut memiliki
tafsir atau arti mimpi yang berbeda. Arti mimpi mandi misalnya, tidak sama
dengan arti mimpi gigi copot. Untuk itu, pada kesempatan kali ini kami akan
membahas secara khusus mengenai arti mimpi digigit ular. Mungkin secara umum
kita semua sudah mengerti bahwa arti mimpi digigit ular adalah berhubungan
dengan akan mendapatkan jodoh. Tapi ternyata, ada banyak sekali arti mimpi
digigit ular yang memiliki arti mimpi dan tafsir mimpi yang berbeda-beda. Untuk
lebih jelasnya, baca ulasang mengenai arti mimpi digigit ular menurut primbon
Jawa lengkap di bawah ini.
Arti Mimpi Digigit Ular
1. Arti Mimpi Digigit Ular Berbisa
Jika Anda bermimpi digigit ular dan ular itu berbisa, maka ini berarti
ada sedikit kabar buruk dalam perjalanan hidup Anda. Arti mimpi digigit ular
berbisa dalam primbon Jawa diartikan bahwa akan ada orang yang menjahili hidup
Anda. Selain menjahili, ada juga niat buruk atas semua prestasi yang Anda raih.
2. Arti Mimpi Digigit Ular di Kaki
Arti mimpi digigit ular di kaki menurut primbon Jawa adalah
berhubungan dengan percintaan. Akan ada yang menghambat Anda dalam urusan
percintaan.
3. Arti Mimpi Digigit Ular Kecil
Ini kabar bisa dikatakan sebagai kabar gembira, apalagi jika Anda
jomblo. Arti mimpi digigit ular kecil menurut primbon Jawa adalah akan ada
seseorang yang jatuh hati kepada Anda.
4. Arti Mimpi Digigit Ular Kobra
Mimpi digigit ular kobra bisa diartikan sebagai pertanda keburukan.
Arti mimpi digigit ular kobra sendiri menurut primbon Jawa adalah akan ada
suatu keburukan yang ini disebabkan oleh rasa iri dari lawan bisnis Anda.
5. Arti Mimpi Digigit Ular Anaconda
Mimpi digigit ular anaconda ini berhubungan dengan bisnis atau usaha.
Arti Mimpi digigit ular anaconda menurut primbon Jawa adalah kegagalan dalam
usaha atau bisnis.
6. Arti Mimpi Digigit Ular Bagi Yang Sudah Menikah
Bagi Anda yang sudah menikah dan bermimpi digigit ular, maka ini bisa
menjadi pertanda buruk. Anda akan didekati oleh seseorang dan diajak untuk
selingkuh.
7. Arti Mimpi Digigit Ular Banyak
Arti mimpi digigit ular banyak menurut primbon Jawa adalah ada banyak
orang yang mendekati Anda, tertarik dan bahkan jatuh cinta pada Anda. Mereka
akan berusaha untuk membuat Anda tertarik juga pada mereka.
8. Arti Mimpi Digigit Ular Berkepala Dua
Anda harus waspada jika Anda mimpi digigit ular berkepala dua. Karena
bisa jadi ini merupakan pertanda bahwa akan ada seseorang yang iri dan dengki
yang akan menimbulkan masalah di kehidupan Anda.
9. Arti Mimpi Digigit Ular Besar di Kaki
Arti mimpi digigit ular besar di kaki menurut Primbon Jawa adalah
kegagalan bisnis atau bisa juga berarti menurunnya rejeki keluarga. Atau bisa
juga berarti adanya pengeluaran yang tak terduga dalam ekonomi keluarga.
10. Arti Mimpi Digigit Ular Besar di Tangan
Arti mimpi digigit ular besar di tangan ini memiliki dua makna. Jika
digigit ular di tangan kanan, maka artinya Anda akan mengalami pengeluaran yang
tak terduga. Namun jika mimpi digigit ular di tangan sebelah kiri, maka Anda
akan mendapatkan rezeki yang tak terduga.
11. Arti Mimpi Digigit Ular Cantik
Jika Anda mimpi digigit ular cantik, maka ini berhubungan dengan
percintaan. Hubungan Anda akan ada yang mengganggu, entah hubungan Anda dengan
pacar atau hubungan Anda dengan istri.
12. Arti Mimpi Digigit Ular Coklat
Jika Anda mimpi digigit ular coklat, ini artinya adalah wanita yang
tengah berusaha untuk memelet Anda.
13. Arti Mimpi Digigit Ular di Jari
Ini berhubungan dengan sebuah keputusan. Jika Anda mimpi digigit ular
coklat, maka artinya adalah akan ada wanita ataupun pria yang berhasil
mempengaruhi keputusan Anda.
14. Arti Mimpi Digigit Ular di Kaki Kanan
Jika Anda bermimpi digigit ular di kaki sebelah kanan, maka Anda harus
waspada dengan hubungan percintaan Anda. Karena arti mimpi digigit ular di kaki
kanan menurut primbon Jawa berarti akan ada yang menghambat hubungan percintaan
Anda.
15. Arti Mimpi Digigit Ular di Kaki Kiri
Arti mimpi digigit ular di kaki kiri ini menurut primbon Jawa adalah
bahwa akan ada seseorang yang mencoba menghambat percintaan Anda. Namun jangan
kawatir, karena upaya tersebut tidak berhasil.
16. Arti Mimpi Digigit Ular di Leher
Arti mimpi digigit ular di leher menurut primbon Jawa adalah
berhubungan dengan ekonomi. Jika Anda bermimpi seperti ini, maka artinya
ekonomi keluarga akan terpuruk atau mengalami kemunduran.
17. Arti Mimpi Digigit Ular di Paha
Arti mimpi digigit ular di paha menurut primbon Jawa adalah ladang
tempat Anda mencari rejeki akan tersaingi dengan orang yang baru datang.
18. Arti Mimpi Digigit Ular di Tangan
Arti mimpi digigit ular di tangan menurut Primbon Jawa adalah berkait
erat dengan masalah ekonomi. Jika yang digigit ular adalah tangan kanan, maka
Anda akan mengalami pengeluaran yang tak terduga biasanya karena musibah.
Sebaliknya, jika mimpi digigit ular di tangan kiri, menurut primbon Jawa
berarti Anda akan mendapatkan rizki yang tak terduga sebelumnya.
19. Arti Mimpi Digigit Ular Hijau
Arti mimpi digigit ular hijau menurut primbon Jawa adalah bahwa Anda
akan tertarik dengan seorang wanita.
20. Arti Mimpi Digigit Ular Hitam
Arti mimpi digigit ular hitam menurut primbon Jawa adalah Anda akan
ada orang lain yang sirik terhadap Anda dan akan menggunakan akal liciknya.
21. Arti Mimpi Digigit Ular Kuning
Arti mimpi ini menurut primbon Jawa adalah akan ada wanita yang
berusaha menggoda Anda agar tertarik dengannya.
22. Arti Mimpi Digigit Ular Putih
Jika ini terjadi pada Anda, maka ini pertanda bagus, karena Anda akan
mendapatkan pencerahan atau petuah yang jika diikuti akan mendapatkan
kemuliaan.
23. Arti Mimpi Digigit Ular Emas
Jika Anda mimpi digigit ular emas, maka artinya adalah Anda akan mendapatkan
sakit demam atau panas tinggi selama beberapa hari.
24. Arti Mimpi Melihat Orang Digigit Ular
Mimpi seperti ini biasanya berarti akan ada kejadian yang sangat
rahasia yang terungkap dari seseorang.
25. Arti Mimpi Dikejar Ular
Arti mimpi dikejar ular menurut primbon Jawa adalah bahwa Anda akan
mendapatkan petunjuk jalan untuk mendapatkan sesuatu yang diinginkan.
26. Arti Mimpi Melihat Ular Besar
Arti mimpi ular besar menurut primbon Jawa adalah perasaan terbebani
dari tanggung jawab yang sedang dipikul.
27. Arti Mimpi Dikejar Ular Besar
Arti mimipi dikejar ular besar menurut primbon Jawa adalah Anda akan
menghadapi atau mendapatkan penyakit. Atau ada gangguan dengan kesehatan Anda.
28. Arti Mimpi Menari Membawa Ular
Artinya adalah Anda akan mendapatkan masalah dengan hubungan
percintaan Anda, terutama dengan kekasih Anda sendiri.
Nah teman-teman, itulah beberapa arti mimpi digigit ular dan tafsir
mimpi digigit ular serta mimpi yang berkaitan dengan ular lainnya yang bisa
kami sampaikan untuk Anda semua. Semoga arti mimpi digigit ular di atas bisa
menambah pengetahuan kita semua. Masih banyak lagi arti mimpi yang bisa Anda
baca seperti arti mimpi menikah, arti mimpi mandi dan yang lainnya.
Dan perlu Anda ketahui bahwa arti mimpi digigit ular di atas sifatnya
hanya sebuah ramalan atau prediksi saja. Sekali waktu mungkin bisa benar, namun
di lain waktu juga bisa tidak cocok. Selain itu, tidak ada kewajiban bagi
teman-teman untuk mempercayainya 100 persen ataupun tidak mempercayainya 100
persen.
Tidak ada komentar untuk "28 Arti Mimpi Digigit Ular, Dan Arti Mimpi Tentang Ular Lainnya"
Posting Komentar